Sony Xperia Z1, Smartphone Android Dengan Kamera 20.7 MP


Sony Xperia Z1, Smartphone Android Dengan Kamera 20.7 MP
e Smart Gadget. Pihak Sony kembali lagi hadir dengan memperkenalkan varian gadget terbarunya, yang kali ini berupa smartphone android terbaru yang diberi nama smartphone Sony Xperia Z1, smartphone ini hadir dengan dukungan spesifikasi yang menawan, seperti penggunaan layar sentuh berukuran 5.0 inci dengan tipe layar TFT capacitive touchscreen beresolusi 1920 x 1080 piksel serta memiliki kerapatan layar ~441 ppi pixel density. Smartphone ini juga di bekali dengan kamera utama yang memiliki kekuatan yang tidak main – main, yaitu kamera 20.7 MP dengan fitur autofocus, LED flash, 1/2.3'' sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, image stabilization, HDR, panorama. Dengan kamera ini bisa digunakan untuk menangkap obyek favorit anda dan juga hasil cetak fotonya juga akan sangat baik dan jernih. Di bagian depan terdapat kamera 2 MP.
Sony Xperia Z1, Smartphone Android Dengan Kamera 20.7 MP
Smartphone Sony Xperia Z1 dibungkus dengan casing dengan pilihan warna hitam putih dan ungu. Untuk bagian dalamnya didapat prosesor dengan kemampuan yang sangat mantab, yaitu prosesor Quad-core Snapdragon 800 dengan kecepatan 2.2 GHz, dan untuk performanya ditunjang dengan penggunaan RAM 2 GB. Smartphone ini sendiri berjalan pada sistem operasi Android4.2 (Jelly Bean). Untuk media penyimpanannya terdapat memori internal 16 GB yang dapat diupgrade dengan memori eksternal MicroSD hingga 64 GB, sehingga tidak perlu khawatir untuk kekurangan ruang penyimpanan data. Smartphone ini diperkenalkan pada bulan september dengan harga sekitar 8,5 jutaan.
Adapun spesifikasi smartphone Sony Xperia Z1 adalah sebagai berikut :
Catatan : Berdasarkan jaringannya, smartphone ini dibedakan dengan seri Sony Xperia Z1 Honami, Sony Xperia Z1 C6902/L39h, Sony Xperia Z1 C6903, Sony Xperia Z1 C6906, Sony Xperia Z1 C6943.
Smartphone Sony Xperia Z1
Jaringan
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions
3G HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100 - all versions
4G LTE 800 / 850 / 900 / 1700 / 1800 / 1900 / 2100 / 2600 - C6903
4G LTE 700 / 850 / 900/ 1700 / 1900 / 2100 / 2600 - C6906
4G LTE 800 / 850 / 900/ 1700 / 1800 / 1900 / 2100 / 2600 - C6943
Micro-SIM
Sistem operasi dan prosesor
Android OS, v4.2 (Jelly Bean)
Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800 Quad-core 2.2 GHz Krait 400, GPU : Adreno 330
Layar dan desain
Layar sentuh 5 inci, TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Resolusi 1920 x 1080 piksel (~441 ppi pixel density)
Multitouch up to 10 fingers
Protection : Shatter proof and scratch-resistant glass
  • Triluminos display
  • X-Reality Engine
Candybar 
Dimensi dan berat
144 x 74 x 8.5 mm (5.67 x 2.91 x 0.33 in)
170 g (6.00 oz)
Kamera dan video
Kamera utama 20.7 megapiksel, autofocus, LED flash, 1/2.3'' sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, image stabilization, HDR, panorama.
Kamera kedua = 2 megapiksel
Perekam video (1080p), hingga 30 frame per detik, video stabilization, HDR.
Memori
RAM : 2 GB
Memori internal 16 GB
Slot ekspansi: 64 GB
Konektivitas dan komunikasi
Jack audio 3,5 mm
GPRS Up to 107 kbps / EDGE Up to 296 kbps. HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
Bluetooth v4.0 with A2DP, ANT+
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go
HTML5
NFC
A-GPS support and GLONASS
ANT+ support
SNS integration
Sensors : Accelerometer, gyro, proximity, compass
Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk
Voice memo/dial
SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Hiburan
Stereo FM radio with RDS
TV-out (via MHL A/V link)
MP4/H.263/H.264 player
MP3/eAAC+/WAV/Flac player
Game Yes, Download
Baterai
Non-removable Li-Ion 3000 mAh battery
Stand-By = Up to 880 h (2G) / Up to 850 h (3G)
Talk Time = Up to 13 h 50 min (2G) / Up to 15 h (3G)
Music play = Up to 110 h



Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Protected by Copyscape Online Copyright Search