Asus kembali
menghadirkan produknya di tengah persaingan teknologi mobile mutakhir. Kali ini
Asus mengeluarkan produk tablet, yaitu Nexus 7. Tablet / notebook ini pun
menawarkan kelebihan utamanya dengan kemampuan layar sentuh yang cukup besar,
yang berukuran 7 inchi dengan resolusi 1280 x 800 pixel yang dilapisi Gorilla
Glass. Nexus 7 memiliki dimensi 198,5 x 120 x 10,5 mm serta bobot 347 gram,
tablet ini cukup mudah dan nyaman untuk dibawa-bawa dengan satu tangan. Untuk
kamera sendiri tablet ini hanya menyematkan satu kamera yang terletak di bagian
depan dengan kualitas yang tidak terlalu tinggi yaitu hanya 1,2 MP, untuk
keperluan videocall.
Tablet Nexus 7 ini
tersedia dengan pilihan prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A9 serta sistemoperasi Android 4.1 Jelly Bean. RAM 1 GB, serta dukungan memori internal 32 GB.
Adapun kekurangannya pada tablet ini adalah tidak tersedianya memori eksternal
yang sangat dibutuhkan sebagai media penyimpanan data.
Adapun spesifikasi
notebook Nexus 7adalah sebagai berikut :
Sistem operasi dan
prosesor
- Android 4.1 (Jelly Bean)
- Prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A9
Jaringan
- GSM quadband & HSDPA pentaband
Layar dan desain
- Tablet dengan layar 7 inci 1280 x 800 piksel, LED-backlit IPS LCD, 16 juta warna
- Layar sentuh kapasitif dengan papan ketik QWERTY
pada layar
Dimensi dan berat
- 198.5 x 120 x 10.5 mm
- 347 gram
Kamera dan video
- Kamera hadap depan 1,2 megapiksel dengan night mode, Digital Zoom, Foto Editor
- Perekaman Video (HD 720p)
Memori
- RAM : 1 GB
- Memori internal hingga 32 GB
Konektivitas dan
komunikasi
- Wi-Fi 802.11 a/b/g/n
- Bluetooth
- Micro USB
- PC Sync
- NFC, GPRS, EDGE
- E-mail Messaging
- Voice dial
- Video call
Aplikasi bawaan
- GPS
dg minimap
- Adobe
PDF Reader
- Video
Memo
Baterai
- Baterai Lithium ion 4325 mAH
- Standby time 300 hrs
- Talk time 9 hrs